musyawarah-desa-5

Musyawarah Desa

Erfiana. P

20 Februari 2023

118

Musyawarah Musrenbang di selenggarakan pada tanggal 8 November 2022, yang dihadiri oleh Plt. Kepala Desa, BPD, Pendamping Desa, Tokoh Masyarakat, Toko Pemuda dan Tokoh Keagamaan. Musyawarah Desa membahas tentang rencana pembangunan desa tahun anggaran 2023. 

Komentar Anda

Nama

Email

No. Telp

Alamat

Komentar

Layer 1